Direndam Banjir, Warga Jatisari Jember Siapkan Tenda Untuk Ternak Mereka



Peduli Rakyat News, Jember | Hujan deras yang berkepanjangan mengakibatkan air sungai meluap.
Pada malam selasa, (24/12/2018)  air sungai kencong meluap ke pemukiman warga, Dusun Jatisari Desa Wonorejo  Kec. Kencong Jember. Sekitar 40 rumah tergenang banjir, Debit air kurang lebih 50-100 cm.

Rabbu (55) warga, menyampaikan kepada media, "antisipasi banjir warga mempersiapkan tenda  untuk ternak. Ternak yang dimaksut adalah sapi." Terlihat puluhan sapi didalam tenda darurat yang di buat warga.

Di dalam tenda tersebut, memang terdapat banyak ternak (sapi) dari beberapa kk, yang dijadikan satu.
Warga berharap bantuan sembako dll, dari pemerintah dan instansi terkait, untuk kebutuhan sehari-hari. (Hfd)

Blogger Bali Grup

Baca Juga

Terima kasih anda sudah membaca artikel Direndam Banjir, Warga Jatisari Jember Siapkan Tenda Untuk Ternak Mereka

Posting Komentar

0 Komentar